Persentase Usulan Musrenbang Kecamatan Sekotong yang Diakomodir dalam APBD
Nama Data | Persentase Usulan Musrenbang Kecamatan Sekotong yang Diakomodir dalam APBD |
Sumber Data | Kecamatan Sekotong |
Konsep Definisi | Persentase usulan Musrenbang yang di Akomodir APBD memiliki tujuan sebagai pedoman dalam mengatur pendapatan dan juga pengeluaran dalam pelaksanaan kegiatan daerah. Dengan disusunnya APBD, diharapkan dapat mencapai peningkatan produksi, kesempatan kerja, dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi untuk kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat di daerah. Persentase didapatkan dengan Usulan Prioritas / Usulan yang Diakomodir APBD * 100. |
Kegunaan | Mengetahui jumlah usulan Musrenbang yang di akomodir dalam APBD |
Referensi Data | Hasil Musrenbang Kabupaten/Kota |
Standar Data |