Nilai Produksi Unit Pengelola Ikan Pengolahan Kepiting Rajungan
Nama Data | Nilai Produksi Unit Pengelola Ikan Pengolahan Kepiting Rajungan |
Sumber Data | Dinas Kelautan dan Perikanan |
Konsep Definisi | Jumlah Nilai rupiah hasil produksi pengolahan kepiting rajungan dalam 1 (satu) Tahun Nilai produksi adalah nilai dari komoditas yang dihasilkan oleh sektor produksi, biasanya merupakan hasil perkalian dari kuantitas produksi dengan harga per unit komoditas tersebut. Pengolahan ikan adalah rangkaian kegiatandan/atau perlakuan dari bahan baku ikan sampai menjadi produk akhir untuk konsumsi manusia Unit Pengolahan Ikan (UPI) adalah tempat dan pasilitas untuk melakukan aktifitas penanganan dan /atau pengolahan ikan Rajungan (Portunus pelagicus) adalah nama sekelompok kepiting dari beberapa genus anggota famili Portunidae. Kata ini diambil dari bahasa Jawa rajungan. - Jenis jenis kepiting ini dapat berenang dan sepenuhnya hidup di laut. - Perbedaan rajungan dengan kepiting lain adalah, rajungan memiliki capit yang panjang dan tubuhnya lebih ramping dibanding kepiting lain |
Kegunaan | Mengetahui jumlah Nilai rupiah hasil produksi pengolahan Kepiting rajungan dalam satu tahun di wilayah Kabupaten Lombok Barat |
Referensi Data | https://id.wikipedia.org/wiki/Rajungan |
Standar Data |