Jumlah Nelayan
Nama Data | Jumlah Nelayan |
Sumber Data | Dinas Kelautan dan Perikanan |
Konsep Definisi | Nelayan adalah Orang yang mata pencahariannya melakukan penangkapan ikan Nelayan Terdiri dari : 1. Nelayan Buruh Adalah Nelayan yang menyediakan tenaganya yang turut serta dalam usaha Penangkapan Ikan. 2. Nelayan Pemilik Adalah adalah Nelayan yang memiliki kapal penangkap Ikan yang digunakan dalam usaha Penangkapan Ikan dan secara aktif melakukan Penangkapan Ikan. Jumlah Nelayan yaitu Jumlah Orang yang mata pencahariannya melakukan penangkapan ikan di wilayan Kabupaten Lombok Barat |
Kegunaan | Untuk mengetahui Jumlah Nelayan wilayah pesisir yang ada di kabupaten Lombok Barat |
Referensi Data | (UU No. 31 Tahun 2004 tentang Perikanan sebagaimana diubah dalam UU No. 45 tahun 2009) |
Standar Data |